Pages

Tuesday, August 16, 2022

contoh soal besar sudut terkecil jarum jam

 Bagaimana cara menghitung sudut terkecil dari jarum jam?


Berikut ini akan contoh soal menghitung besar sudut terkecil jarum jam , seperti telah kita ketahui jam analog mempunyai tiga buah jarum penunjuk yaitu jarum pendek (penunjuk jam), jarum panjang (penunjuk menit) dan jarum penunjuk detik. Posisi antara jarum panjang dan jarum pendek akan membentuk sudut dalam hal ini yang di cari besar sudutnya adalah sudut terkecil.



Sudut yang di hitung adalah sudut terkecil yang di bentuk jarum panjang dan jarum pendek pada pada format waktu p : q. Dengan format jam yang di pakai adalah mulai 1 sampai 12, jadi jika jam 12 maka di anggap 0.

contoh soal:

Berapa sudut terkecil yang dibentuk oleh jarum jam yang menunjukkan pukul 02.40 adalah?

[Penyelesaian]

Langsung saja kita gunakan rumus di atas:








Jadi sudut terkecil yang dibentuk oleh jarum jam yang menunjukkan pukul 02.40 adalah 160 derajat.
Mudah bukan? itulah Rumus contoh soal menghitung besar sudut terkecil jarum jam , semoga bermanfaat.


No comments:

Post a Comment

Pengunjung yang baik meninggalkan komentar, saran dan kritik sangat kami harapkan untuk perbaikan blog ini. Terima kasih sudah berkunjung^-^